BPS Sibolga Peduli Lingkungan Menjelang Akhir Tahun 2024 - Berita - Badan Pusat Statistik Kota Sibolga

Untuk mendapatkan data BPS Kota Sibolga, silahkan datang ke Pelayanan Statistik Terpadu BPS Kota Sibolga pada hari kerja (Senin-Kamis pukul 08.00-15.30 WIB dan Jumat pukul 08.00-16.00 WIB)

BPS Sibolga Peduli Lingkungan Menjelang Akhir Tahun 2024

BPS Sibolga Peduli Lingkungan Menjelang Akhir Tahun 2024

6 Desember 2024 | Kegiatan Statistik Lainnya


Hari ini (06/12) BPS Kota Sibolga melaksanakan kegiatan rutin bulanan BPS Sibolga Peduli Lingkungan. Kegiatan bersih lingkungan mengumpulkan sampah anorganik dilaksanakan di Pantai Ujung Sibolga. Kegiatan ini diikuti oleh seluruh pegawai BPS Kota Sibolga dengan semangat menjaga kebersihan lingkungan sembari menjaga kesehatan jasmani dengan berjalan pagi.


Menjelang akhir tahun, momen bersih lingkungan menjadi pengingat akan hal-hal baik yang harus kita pertahankan dan lestarikan. Seperti halnya kegiatan BPS Sibolga Peduli Lingkungan yang dimulai pada tahun 2024 ini harusnya dapat BPS Kota Sibolga pertahankan dan tingkatkan di masa yang akan datang.


Horas, Oii Dusanak.

 

By AHR
Badan Pusat Statistik

Badan Pusat Statistik

Badan Pusat Statistik Kota Sibolga (Statistics of Sibolga)Jl. Tuanku Dorong Hutagalung No.2 Sibolga

Telp (0631) 22082  Fax (0631) 22529

Email: bps1271@bps.go.id

Website: http://sibolgakota.bps.go.id

logo_footer

Tentang Kami

Manual

S&K

Daftar Tautan

Hak Cipta © 2023 Badan Pusat Statistik